Dengan penuh semangat hari ini Rabu, 15 April 2010 kami Granity (Geology Taruna Nusantara Commnity). Kami berkumpul untuk berlatih. Tahun ini, kami akan kembali berusaha berlaga di Olimpiade Sains Nasional yang akan dilaksanakan di Medan, Sumatra Utara.
Siswa yang akan berangkat memulai perjalanan melewati OSK tingkat Kabupaten mata pelajaran Kebumian adalah gabungan dari Granity XIX dan XX yaitu :
Granity XIX :
- Aris Garin Sanjaya
- Andrean Eka Lucianto
- Amelia Adani Hamid
- Setiyo Nugroho
- Aditya Perdana Putra
- Bimo Haryo Kusumo
- M. Nazal Fawwas.
Granity XX
- Azka Nurun Ala
- Madarina Sabila
- Putri Kusuma Wardani
- Milzan Murtadha
- M. Hadiyan Ridho
- Setia Bagus Pambudi
- Febrian Risdiansyah
- M. Anzja Chabbani Ista'la
Kami akan selalu berusaha untuk mendapatkan hasil yang terbaik dalam Olimpiade ini. Oleh karena itu kami memohon doa dari Pengurus, Pamong, rekan siswa dn adek siswa serta abang kakak alumni. Semoga tradisi PRESTASI di SMA TARUNA NUSANTARA dapat terus kami pertahankan dan tingkatkan. Amien...